Jumat, 10 November 2017
Ketika Harun Tak Mau Makan
Beberapa hari belakangan ini Harun tak mau makan nasi dan teman-temannya. Entah karena apa.
Ada beberapa faktor yang mungkin menjadi pemicu GTM( Gerakan Tutup Mulut).
- Bosan dengan menu makanan harian
- Tumbuh gigi
- Kèbanyakan susu UHT
Setelah saya periksa ternyata memang ada gusi yang membengkak dan disampingnya ada gigi yang akan keluar. Analisa saya kemungkinan ini yang bikin turun nafsu makannya.
Akhirnya saya membuat bubur. Nasi yang begitu lembek. Langsung dicampur semua sayur dan lauknya, dimasak agak lama dengan mengaduknya terus.
Alhamdulillah mau walaupun cuma sedikit.
Buah juga saya berikan daam bentuk jus. Jadi tidak usah mengunyah langsung ditelan.
#day3
#level9
#kuliahbunsayIIP
#thingcreative
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Lomba 17 an
Sendiri mendaftar, berangkat bareng teman, pengumuman pun sendiri. Masyaallah tabarokallah,
-
Bismillah, setelah diberi waktu dua pekan untuk berdiskusi menyelami masalah bersama dengan tim. Kali ini dapat materi untuk menggali lebih ...
-
Bismillah.. Proyek hari ke 9 bermain rumah-rumahan dengan tenda. Keinginan kaka Putri dan Mas Nanda untuk punya tenda terkabul setelah sek...
-
Gempa Bumi Pada tanggal 21 Januari 2018 terjadi gempa di daerah Lebak, Banten, yang getaran terasa hingga ke Jakarta, Tangerang Selatan, B...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar